Pelatihan Safe Storage Tank Operation
Pelatihan Safe Storage Tank Operation
Pelatihan Safe Storage Tank Operation. Seperti yang kita ketahui, Tangki Timbun atau Roof Storage Tank merupakan salah satu peralatan yang sangat vital pada proses produksi industri perminyakan yang berfungi sebagai tempat penyimpanan dan penimbunan bahan cair, baik berupa minyak mentah, produk BBM, hasil minyak olahan, maupun bahan-bahan kimia lainnya. Setiap tahun sering terjadi kecelakaan yang menimpa tangki timbun dalam industri migas, petro kimia dan kimia yang menimbulkan kerugian yang sangat besar.
Berdasarkan data yang dihimpun dari perusahaan asuransi, hampir sekitar 16% dari kecelakaan besar dalam industri perminyakan selama 30 tahun terakhir menyangkut kebakaran atau peledakan pada tangki timbun, dengan rata-rata kerugian $ 42,7 juta. Sebagai contoh kebakaran tangki Cilacap mengakibatkan kerugian lebih Rp. 75 millyar. Sehubungan dengan hal tersebut tanki timbun harus dikelola dan dioperasikan dengan standard keselamatan yang tinggi sejak tahap desain, konstruksi, operasi, pemeliharaan sampai persiapan penanggulangan bila terjadi kejadian yang tidak diinginkan.
ikuti juga: training tank design
TUJUAN
- Memberikan pemahaman kepada peserta training mengenai prinsip-prinsip dalam keselamatan pengoperasian tangki,
- Memberikan pemahaman terhadap konsep dan standar peralatan proteksi kebakaran pada tangki beserta potensi bahaya dalam pengoperasian tanki.
MANFAAT
Setelah mengikuti pelatihan ini diharapkan peserta memiliki kemampuan untuk memahami konsep dan standar keselamatan kerja tanki, mampu melakukan identifikasi dan menganalisa potensi bahaya yang dapat menimbulkan kecelakaan dan kebakaran pada pengoperasian, peserta dapat melakukan pemeliharaan tanki secara berkelanjutan serta melakukan proses pembersihan tanki dengan aman serta mampu mengevaluasi kebutuhan peralatan pencegahan dan penanggulangan kebakaran pada tangki.
MATERI
- 1.Hazard in Storage Tank a.Operational hazards b.Fire hazards c.Environmental hazards
- Storage Tank Incident a.Type of incident b.Construction incident c.Maintenance incident d.Fire & explosion
- Type of Storage Tank a.Storage tank categories b.Floating roof c.Fixed roof d.Internal floating roof e.Basic consideration
- Design and Construction a.Tank design b.Tank accessories c.Safe distance d.Area classification
- Safe Operation
a.Discharge & Un-discharge
b.Tank gauging system
c.Safe handling of product
d.Emergency procedures
e.Maintenance & inspection
f.Principle of maintenance
g.Preparation for maintenance
h.Tank inspection procedures
i.Permit and hot work procedures
- Presentasi
- Diskusi
- Case Study
- Simulation
- Evaluation (Pre and Post Test)
- Kunjungan/Praktek (Menyesuaikan/tentative)
Informasi Kontak Info Diklat : info@info-diklat.com
Email : infodiklat.indonesia@gmail.com | info@info-diklat.com | info@diklat-indonesia.com
Lokasi & Investasi | Fasilitas |
---|---|
- Yogyakarta - Jakarta - Bandung - Bali - Surabaya - Malang - Batam - Lombok | - FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara/Stasiun/Terminal) - FREE Transporsi Peserta ke tempat pelatihan . - Module atau Handout - FREE Flashdisk - Sertifikat - FREE Bag or bagpackers (Tas Training) - Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc) - 2x Coffe Break & 1 Lunch - FREE Souvenir Exclusive - Training room full AC and Multimedia |
Catatan |
---|
Hotel untuk pelatihan ada beberapa pilihan seperti Hotel Ibis, Hotel Aston, Hotel Amaris, Hotel Cavinton, Hotel Hyatt, Hotel Grand Aston, Novotel, Hotel Harris, Hotel 101, Hotel Grand Mercure,Ritz Carlton, Hotel Ibis Style dan masih banyak pilihan menarik lainnya.Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan. Dapatkan harga spesial untuk pengiriman minimal 3 peserta dari perusahaan yang sama. |
Jadwal Pelatihan | Online Training |
---|---|
- 22-24 Januari 2024 - 12-14 Februari 2024 - 13-15 Maret 2024 - 29-30 April 2024 - 21-23 Mei 2024 - 11-13 Juni 2024 - 16-18 Juli 2024 - 13-15 Agustus 2024 - 17-19 September 2024 - 15-17 Oktober 2024 - 7-9 November 2024 - 26-28 November 2024 - 3-6 Desember 2024 - 17-19 Desember 2024 | - Instruktur mengajar secara LIVE Durasi 4 jam perhari selama 2 hari pelaksanaan - Media Live training Google Meet, Zoom atau Team link - Harga khusus Training yang sama diikuti oleh beberapa peserta dari perusahaan yang sama |